Halaman

Kamis, 16 Oktober 2014

PEMERATAAN DOSA

PEMERATAAN DOSA

Kondom dipakai pasangan suami isteri (pasutri) dalam melaksanakan program Keluarga Berencana (KB) sebagai pengatur kehamilan. Sesuai perkembangan peradaban, dengan alasan kesehatan atau medis, kondom menjadi multi fungsi.


Aturan pakai kondom tidak mewajibkan pemakai adalah pasutri. Pembagian kondom oleh pemerintah untuk berbagai dalih dan kepentingan, memang sebagai tindakan preventif, namun mengabaikan norma agama. Walhasil pembagian kondom sama artinya dengan pemerataan dosa [HaeN]. 3 Juli 2012

Tidak ada komentar:

Posting Komentar