Halaman

Jumat, 24 Februari 2023

salah kaprah lumrah, salah arah parah

salah kaprah lumrah, salah arah parah 

Suasana kebatinan akan terusik tatkala  ada kondisi yang  mengajal di hati. Jangan-jangan akan ada apa-apanya jika  saya melakukan ini nanti. Keburu waktu, mana sempat berpertimbangan hati. Saatnyalah kepastian, kejadian apapun akan terjadi.

Dedaunan berguguran sesuai  ketetapan-Nya.

Peluang untuk bisa balik arah, banting stir, kembali ke jalan benar. Hati kecil  bersyukur. Sudah   setengah jalan  dijalani, separuh waktu habis terpakai. Wajar jika akal mengatakan, jadi apakah selama, sepanjang ini hidup sia-sia. Apakah masih punya sisa setengahnya, separuhnya.

Bisa-bisa memang bisa hanya tinggal sisa langkah terakhir, etape menuju finish. [HaéN]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar